Home » » Penilaian Harian Kelas II Tema 7

Penilaian Harian Kelas II Tema 7


PENILAIAN HARIAN

Tema            : 7. Kebersamaan

Sub Tema     : 1. Kebersamaan di Rumah

Nama                  : ……………………
No Absen           : ……………………
Kelas/Semester   : II/II (Dua/Dua)

Kerjakan soal – soal di bawah ini dengan teliti dan benar !
  1. Siti menyukai puding warna hijau. Sikap Siti terhadap Dayu yang menyukai puding warna cokelat adalah . . . .
  2. Siti dan keluarganya selalu tolong-menolong. Mereka tidak pernah bertengkar. Mereka saling menyayangi. Siti dan keluarganya selalu hidup ...
  3. Sebutkan 3 keberagaman karakteristik individu!
...........................................................................................................
  1. Sebutkan 3 contoh sikap rukun di rumah!
...........................................................................................................
  1. Dongeng yang tokohnya hewan dan bersikap menyerupai manusia disebut . . . .
  2. Tokoh dalam cerita “Bebek Selalu Hidup Rukun” adalah . . . dan . . .
  3. Sebutkan 3 contoh cerita Fabel!
 ..........................................................................................................
  1. ½ dibaca . . . atau . . .
  2. Siti ingin membagi sebuah kue. Masing-masing sebesar ⅓ bagian Maka kue tersebut dibagi menjadi . . .   .  .bagian samabesar
  3.                              Gambar yang ditunjuk pada gambar disamping                   
menunjukkan . .  . . bagian dari lingkaran


  1.  Arsilah gambar dibawah ini menjadi pecahan :
a.      ½                                 b. ⅓                                         c. ¼
b.      



  1.   Bunyi yang teratur dan berulang disebut . . . .
  2.                                                     Bunyi paling kuat ditunjukkan nomer . . . .
                                                    Bunyi paling lemah ditunjukkan nomer . . . .

  1.  Berilah tanda garis bawah (____) pada nada yang panjang pada lagu dibawah ini !
           



  1.   Sebutkan 3 benda yang menhasilkan bunyi bernada pendek!
...........................................................................................................

  1.                                 Permaianan pada gambar disamping yaitu . . .




  1.  Pada permainan menjaring ikan terdapat 2 gerakan yaitu . . . dan . . .
  2. Permainan mejaring ikan dilakukan di air yang . . . .


0 Comments:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.